6 Paket Soal Ujikom Multimedia Sering Keluar Dan Pembahasannya

6 Paket Soal Ujikom Multimedia Sering Keluar Dan Pembahasannya


Artikel ini membahas Paket Soal Ujikom Multimedia sering keluar setiap Tahunnya kita bahas sebagai berikut:
  1. Soal Iklan Layanan Masyarkat 
  2. Soal Film Pendek Promosi Wisata Lokal Media Interaktif
  3. Desain Poster Film Dokumenter
Semua paket soal ini dibuat dengan menggunakan aplikasi multimedia Untuk desain vektor illustrator coreldraw bahkan inkscape 
Sedangkan edit vidio bisa dengan adobe premiere pro dan sejenisnya Untuk editing gambar bitmap atau photo bisa menggunakan adobe photoshop Animasi bisa menggunakan adobe after effect, flash dan sejenisnya

Semua akan dibahas dari persiapan, proses pengerjaan hingga kesulitan mudah ini menjadi pertimbangan bagi anda 

Silahkan Download File Paket Soal Di Web Resmi paket soal ujikom multimedia ini resmi di keluarkan oleh kemendikbud 

silahkan download soal di website nya langsung atau klik disini Untuk tahun ajaran 2019/2020 ada 4 Paket dengan tema yang berbeda beda, sebagai berikut:

1. Desain Grafis Percetakan, tema atau judul ada 3 pilihan
  • Siswa SMK peduli Bahaya Narkoba
  • Siswa SMK peduli Pernikahan Dini
  • Siswa SMK peduli Sekolah Sehat 
2, Animasi 2 Dimensi, tema atau judul 3 pilihan
  • Siswa SMK peduli kebersihan lingkungan
  • Siswa SMK peduli KarHutLa (Kebakaran Hutan dan Lahan)
  • Siswa SMK peduli Bahaya Narkoba 
3. Pengolahan Audio Video, tema atau judul 3 pilihan
  • Peran Milenial di Era Revolusi Industri 4.0
  • SMK Pencetak Pengusaha Muda.
  • Profil Siswa Berprestasi.
  • Lestarikan Budaya Nusantara. 
4. Aplikasi Media Pembelajaran Interaktif, tema atau judul 2 pilihan
  • Bahaya Narkoba
  • Sanitasi di Sekolah
berikut contoh tentang ujikom 2020 kemarin 2 topik dibawah






Dan harus dibuatkan power point nya Sebelum memulai ujikom teman harus mempersiapkan dulu Mou Ujikom Kepada dunia industri 

Selanjutnya bagi peserta membuat proposal ujikom sesuai paket admin menyimpan beberapa contoh untuk soal ujikom, sekarang kita bahas secara rinci 

A. Paket Soal Ujikom Multimedia Iklan Layanan Masyarkat

Paket soal ini berupa iklan bisa dibuat menggunakan vidio animasi atau menggunakan film

Iklan ini bersipat persuasif atau ajakan supaya seseorang melakukan tindakan tidak bersipat komersil atau penjualan memberikan nilai sosial, kesehatan atau kebaikan

Sebagai contoh judul iklan layanan masyarakat sering popular 
  • Jauhi Narkoba Dekati Keluarga 
  • Merokok Membunuh dan Membakar masa depan mu 
  • Bahaya Penggunaan Gadget Berlebihan
Bisa dilihat dari judulnya yaitu 'Bahaya Penggunaan Gadget Berlebihan'. Jadi di ILM ini akan membahas mengenai seputar gadget dari judul atas ada nilai disampaikan ada yang harus dicegah dan melakukan sesuatu 

Dilihat dari gambarnya, ini adalah ILM yang disajikan dalam bentuk Motion Graph. Jadi, tidak ada proses Shooting Sebaliknya.. jika menggunakan film ILM yang disajikan harus dengan proses Shooting
Syarat Dan Kebutuhan Yang dibutuhkan ILM menggunakan Motion Graph

Untuk Kebutuhan yang harus disediakan diantaranya 
  1. Komputer (Min Core i3, RAM 4 GB. Windows 7 Ultimate) 
  2. Printer ( Printer Inkjet ) VGA Card 2 GB 
  3. Flashdisk (Minimal 8GB ) 
  4. SmartPhone (Untuk cari referensi dan lainnya) 
  5. ATK (Alat Tulis Kantor), bukan Alat Tulis Komplit 
  6. Kertas HVS A4 DVD Box dan DVD Blank 
  7. Stok Vector aplikasi desain vektor illustrator / coreldraw / inkscape aplikasi pembuat animasi adobe after effect, adobe flash, adobe animate, adobe premiere pro
kebutuhan ini relatif tergantung dari kualitas yang ingin dibuat tapi admin membuat minimal dengan spesfikasi komputer

Kesulitan Paket Soal
Untuk Kesulitan Paket Soal ILM ini diantaranyaDilihat dari tampilan gambar, ILM ini akan menggunakan animasi 

Proses pengerjaaan memakan waktu yang lebih lama dari proses shooting biasa Dibutuhkan banyak stok vector Listrik khawatir padam ngedadak

Membuat Vektor Stok Sangat Melelahkan.. Admin sarankan harus untuk membuat vektor dibantu dengan website pembuat vektor seperti freeepik.com, vecteezy.com dan lain lain 

Gunakan kata kunci character pada kotak pencarian di freepik.com hal berlaku pada web yang lain

Jika kita buat sangat menguras waktu jika kita mulai dari awal selain itu teman juga harus bertahap dalam membuat animasi sebagai berikut:
  1. Membuat Vektor Character Dengan Adobe illustrator Mengimport dan Menggerakan charakter di adobe after effect 
  2. Menambhkan backsound dan di adobe audition Tahap Render / export file menjadi mp4 siap publsih
  3. Gunakan Adobe Illustrator, Adobe premiere pro dan after effect supaya lebih mudah untuk komunikasi data

Kelebihan Paket Soal ILM
Untuk Kelebihan Paket Soal ILM ini diantaranyaTidak perlu menyediakan Alat untuk Shooting (Kamera, Recorder Audio dll) 

Biaya Lebih Irit karena tidak harus sewa kamera atau lainnya Tidak perlu Shooting ( Yang suka Nolep, bersyukurlah...) Bekerja di dalam ruangan alias Indoor

Hasil Output Paket Soal Ujikom
Untuk hasil Outputnya adalah sebuah Video Iklan Layanan Masyarakatyang dikemas dalam CD dan DVD BOX Contoh hasil projek ujikom multimedia (Gambar) paket soal iklan layanan masyarakat



B. Paket Soal Ujikom Multimedia Film Pendek


paket soal ujikom film pendek Oke.. di pembahasan ke-2 ini adalah contoh Paket Soal Ujikom Multimedia dengan Tema Film Pendek ini biasa ketentuan berdurasi 2 hingga 5 menit saja 

tema nya ini diberi sesuai website PSMK Kriteria yang ditentukan sebagai berikut Memberikan Norma nilai kehidupan atau norma contoh diatas Judul film pendeknya berjudul 'Penyesalan Seorang Sahabat
Dapatkan Juga:
  1. Banner Pernikahan : Kumpulan Banner Wedding PSD Photoshop Gratis
  2. Free Undangan PSD : Download Template Undangan Pernikahan Photoshop
  3. Banner Wedding CDR : Cara Membuat Banner Wedding Gratis
Syarat Dan Kebutuhan Yang dibutuhkan
  1. Kamera (Minimal Canon EOS 1300 D) atau yang lebih baik
  2. Recorder Audio
  3. Lokasi Shooting
  4. Komputer (RAM 4 GB, Core i3 Windows 7 Ultimate atau keatasnya
  5. Wardrobe
  6. Alat pendukung kamera seperti tripod
  7. Alat pendukung Lainnya (Penunjang keberhasilan Film Pendek)
  8. DVD BOX
  9. DVD Blank
  10. Kertas HVS A4

Kesulitan Paket Soal
  1. Peralatan seperti Kamera dan recorder audio diperlukan sekali
  2. Biaya harga sewa dari Alat-alat untuk Shooting bisa mahal (Jikalau tidak bisa meng-akalinya )
  3. Peran Aktor berpengaruh terhadap suasana Film
  4. Proses editing ( Color Grading ) sedikit sulit harus menyesuaikan warna dengan video rekaman pas shooting
  5. Cuaca tidak bisa diprediksi (Jikalau shooting outdoor) 
Perlu lebih diperhatikan pembuatan gambar dan pengeditan supaya gambar tidak getar dan suara nya jelas

Warna gambar pada vidio mencerminkan suasana pada adegan suatu film itu menjadi penilaian Pelajari juga pergerakan kamera, shot dan angle view supaya lebih memberikan nilai pada pengui



Kelebihan Paket Soal
1. Kualitas Video HD (High Definision)
2. Proses editing lebih cepat (Karena hanya menyusun dan Color Grading di Software Video Editor)
3. Selain Shooting di Lokasi, bisa juga menemukan spot foto yang bagus di sana.



 Contoh hasil projek ujikom multimedia

3. Paket Soal Promosi Wisata Lokal

paket soal ujikom weisata daerahPaket Soal Ujikom ke-3 ini mengambil Tema Promosi Wisata Lokal untuk mempromosikan Spot Wisata di daerah Setempat/Lokal 

tema ini di tujukan meningkatkan pengunjung dan nanti menambah penghasilan wisata biasanya wisata lokal terdekat seperti Wisata air terjun wisata taman bunga wisata taman air

atau yang mudah dikunjungi kebetulan Judul kita yaitu 'Taman Karang Resik Tasikmalaya, Taman Terbesar se-Tasikmalaya'

Syarat Dan Kebutuhan Yang dibutuhkan
Secara teknis lebih berat karena harus ke tempat wisata dan menjajal wahana untuk di dokumentasikan Kebutuhan yang harus ada dalam Promosi wisata Lokal 
  1. Kamera (yang Praktis) gak ribet dibawa kemana-mana dengan Kualitas yang Bagus
  2. Kendaraan Bermotor (Untuk ke Lokasi tujuan)
  3. Wardrobe (Kostum, MakeUp dan lainnya)
  4. Tripod
  5. Komputer ( Min. Windows 7 Ultimate, RAM 4 GB, Core i3 atau ke atasnya)
  6. DVD Blank dan DVD BOX
  7. Kertas HVS A4 

Kesulitan Paket Soal Promosi Wisata Lokal
  1. Harus pergi ke Spot Wisata
  2. Perlu Izin kepada pihak pengelola
  3. Harus Memakan Budget (No Duit..No Life)
  4. Harus tahu jadwal pengunjung ramai ke objek wisata tersebut

Kelebihan Paket Soal Promosi Wisata Lokal
  1. Sambil Menyelam, Minum Air (Sambil Nugas, Juga Main Kuy..)
  2. Proses Editing Video lebih mudah daripada Film Pendek
  3. Wisata Lokal tersebut menjadi Populer (kan Udah di promosiin..)
Hasil Output Paket Soal Ujikom dan Contoh hasil projek ujikom multimedia

4. Paket Soal Media Interaktif

Gambar dari chanell youtube dicoahdianmedia ini menjadi bentuk edukasi yang lebih teknologi ini hampir sama dengan animasi membutuhkan vektor stock Media interaktif 

ini dibuat menggunakan adobe flash player nanti dipublish dengan format file .exe jika sekarang bisa di android

Syarat Dan Kebutuhan Yang dibutuhkan
  1. Beberapa spesifikasi yang dibutuhkan sebagai berikut
  2. Komputer Spek Min Core i3, RAM 4 GB. 
  3. Windows 7 Ultimate 
  4. Printer Inkjet atau printer rumahan 
  5. Kartu VGA Card 2 GB Flashdisk ( Minimal 8GB ) 
  6. ATK (Alat Tulis Kantor)
  7.  Kertas HVS A4 
  8. DVD Box dan DVD Blank 
  9. Stok Vector aplikasi desain vektor illustrator / inkscape aplikasi pembuat animasi adobe flash atau adobe animate


Kesulitan Paket Soal
Kesulitannya yaitu saat pembuatan vektor dan saat menggerakannya sehingga perlu banyak waktu di depan komputer 

Mulai dibuat membuat vektor dengan adobe illustrator selanjutnya impor melalui adobe flash dan mulai menggerakan 
  1. Beberapa bagian penting projek soal media interaktif  
  2. Dashboard Aplikasi, 
  3. Vidio Tutorial Membuat desain Banner Ramadhan CDR Gratis Cara Menggunakan Spanduk Ramadhan 1442 H CorelDraw Gratis
  4. Menu bagian utama Navigasi, 
  5. Kontrol aplikasi 
  6. menu Jendela Per bagian, 
  7. halaman yang menjelaskan materi Action, 
  8. Aksi Ketika salah satu tombol aplikasi di tekan Lumayan 
Berat juga sekarang kelebihannya kelebihan Paket Soal Media Interaktif Tidak Perlu Shooting Biaya Lebih Hemat Bekerja hanya dengan komputer Perlu internet untuk refrensi stok foto

Hasil Output Paket Soal Ujikom
Hasilnya nanti berupa aplikasi .exe yang akan di publih di komputer dan smartphone


5. Paket Soal Ujikom Multimedia Desain Poster 

Soal Tema Desain Poster sepertinya yang paling ringan tapi perlu menggambar yang benar dengan menerapkan nilai - nilai estetika 

seperti Informatif Point Of Interest Keutuhan Kedekatan Tataletak Keselarasan Warna Perataan Ruang Kosong

Syarat Dan Kebutuhan Yang dibutuhkan
Untuk pembuatan desain poster harus diperlukan 
  1. Komputer (Intel Core i3, RAM 4 GB,Windows 7 )
  2. Kamera (Jika diperlukan)
  3. Kertas HVS A4/A3
  4. ATK
  5. SketchBook (Buat Rangka manual)/sketsa
  6. Kartu VGA 1 GB
  7. APlikasi Desain Seperti illustrator , Coreldraw bahkan inkscape


Kesulitan Paket Soal
Ini kesulitan ketika menempatkan ide atau pesan pada sebuah gambar Proses Pembuatannya.. Kita Buat dulu Sketsa Dengan alat tulis, 

lalu bisa tracking atau digambar ulang menggunakan aplikasi biasanya nanti dalam ukuran A3 atau A4 nanti harus di demonstrasikan maksud dari gambar

Kelebihan Paket SoalBiaya Hemat Bekerja hanya dengan komputer Perlu internet untuk refrensi contoh gambar tidak menggunakan aplikasi edit vidio/animasi

Hasil Output Paket Soal Ujikom
untuk contoh admin tidak punya tapi coba rekan-rekan bisa lihat referensi di pinterest.com dengan kata kunci vector "judul poster" 

COntoh dibawah judul tentang penghijauan, go green dan semacamnya silahkan cek di sini

gambar di ambil dari pinterest.com

6. Paket Soal Ujikom Multimedia Dokumenter

Tidak banyak referensi tapi dokumenter ini seperti kita membuat vidio dokumentasi suatu kegiatan sejarah atau legenda 

seperti vidio national geografic dengan bebergai genre ini lumayan sulit karena harus mengumpulkan data fakta teman bisa cek di chanell National Geograpich Indonesia, seperti dibawah:




tidak harus berat materi kita bisa ambil tentang informasi daerah sajaSejarah Nama Kampung Sejarah Tempat lengenda terdekat Membahas mitos dan membuktikan dengan vidio

untuk kelebihan dan kekurangan kurang lebih sama dengan Promosi wisata daerah hanya spot nya berbeda dan informasi yang di garapnya

Download Soal Ujikom 2020

Belum ada Komentar untuk "6 Paket Soal Ujikom Multimedia Sering Keluar Dan Pembahasannya"

Posting Komentar